Text
Inovasi Kitosan dari Limbah Hasil Perikanan Pada Industri Makanan dan Farmasi-Orasi Ilmiah Guru Besar
Progam prioritas ekonomi biru kementerian kelautan dan perikanan mencakup lima agenda besar meliputi perluasan kawasan konservasi laut, penangkapan ikan secara terukur berbasis kuota pengembangan perikanan budidaya di laut pesisir dan darat yang berkelanjutan. Pengawasan dan pengedalian pesisir dan pulau pulau kecil dan pembersihan sampah plastik di laut melalui gerakan partisipasi nelayan. MAnfaat dari pengolahan limbah termasuk pengembangan industri baru ,peningkatkan ekonomi pengolahan ikan dan meminimalkan dampak polusi lingkungan. Penelitian telah dilakukan untuk mempelajari senyawa kitosan karena keunggulan nya tidak beracun,digunakan dalam berbagai bidang seperti makanan,farmasi,dan pertanian ,serta memiliki sifat biologis dan aktivitas antibakteri.
0000015094 | 664.95 AEF i | My Library (koleksi baru) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain